Lokasi Gempa 6,1 SR 04 Juni 2012 Pukul 18.17 WIB


Jakarta Sekitar pukul 18.17 WIB, Senin (4/6/2012) gempa mengguncang Jakarta dan sekitarnya. Bahkan, gempa juga dirasakan hingga Bandung.

Bagi yang ingin mengetahui perkiraan lokasi Gempa tersebut, berikut kami buatkan animasi ilustrasi peta lokasi gempa yang di rujuk berdasarkan data BKMG:
Animasi Lokasi Gempa 6,1 SR  04 Juni 2012 Pukul 18:18:13 WIB
Kedalaman 24 KM 7.99 LS - 106.19 BT
tidak berpotensi TSUNAMI

Belum diketahui berapa kekuatan gempa tersebut dan di mana pusat gempanya. Yang jelas, getaran gempa terasa sekitar 5 detik.

Beberapa pihak menginformasikan bahwa getaran gempa dirasakan di kantor-kantor bergedung tinggi di Jalan Sudirman dan Jalan Gatot Subroto. Getaran juga terasa di kawasan Kemang, Jakarta Selatan.

Getaran dirasakan juga di Bandung. Pembaca di Sukabumi juga menginformasikan merasakan getaran gempa.
(asy/gah)

Animasi DP BBM Gratis diproduksi Humor Singkat untuk Display Picture BBM BlogspotRequest DP BBM GratisKritik serta saran, mention saja ke: @HumorSingkat

Related

berita 2477192251786657265

Post a Comment Default Comments

emo-but-icon

Hot in week

Recent

Random




Harga Tiket Promo
Gambar bijak animasi
item